Download Naskah Pidato Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2019

Sobat SMK semua, tanggal 1 Juni adalah Hari Kelahiran Pancasila Dasar Negara Republik Indonesia. Presiden RI telah menetapkan 1 Juni sebagai Hari Lahir Pancasila dan Menjadi Hari Libur Nasional mulai tahun 2017 yang lalu. Penetapat tersebut dituangkan dalam Keppress Nomor 24 Tahun 2016 yang telah ditetapkan oleh Presiden Jokowi saat menyampaikan pidato pada peringatan Pidato Bung Karno 1 Juni 1945, bertempat di Geung Merdeka hari Selasa 1 Juni 2016.

 Juni adalah Hari Kelahiran Pancasila Dasar Negara Republik Indonesia Download Naskah Pidato Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2019

Melalui peringatan hari lahir Pancasila, bangsa ini diharapkan dapat menghayati dengan mendalam makna kesatuan dan persatuan, dimana warganya dengan latar belakang yang majemuk dapat bertemu, saling memahami dan bersepakat. Merayakan hari Pancasila berarti kita menguatkan fondasi berbangsa, dan merasakan indahnya bersatu, dalam kehidupan berbangsa dan bernegara dengan masyarakat beragam untuk mencapai cita-cita bangsa.

Selain itu dengan Peringatan hari lahir Pancasila pada tahun 2019 ini juga diharapkan dapat menunjukkan cara-cara khas berbagi dalam pen kehidupan sehari-hari anak-anak bangsa. Peringatan hari lahir Pancasila periu ditandai dengan semangat gotong royong, terutama dalam persiapan dan penyelanggaraannya. Dengan semangat gotong royong perayaan ini menjadi milik bersama.

Dengan semangat persatuan dan gotong-royong di atas, peringatan hari lahir Pancasila Tahun 2019 ini juga dimaksudkan untuk merekatkan persatuan bangsa yang didukung oleh semangat kebersamaan dan saling menunjang. Dengan demikian masyarakat dapat melihat bahwa Pancasila telah menjadi inspirasi untuk bersatu.

Sekolah Wajib Melaksanakan Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2019

Menindaklanjuti Nota Dinas Kepala Dinas Pendidikan dan KebudayaanJawa Tengah Nomor: 0966/SEK/V/2019, Tanggal 27 Mei 2019 Perihal Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2019 disampaikan bahwa seluruh Cabang Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah, SMK, SMA seerta SLB agar menyelenggarakan upacara bendera di satuan pendidikan masing-masing dengan mengenakan pakaian keki lengkap, untuk siswa memakai seragam OSIS.
Upacara dilaksanakan pada Hari Sabtu Tanggal 1 Juni 2019 Waktu Pukul 08.00 sampai dengan selesai. Pedoman Tata Upacara peringatan hari lahir pancasila tahun 2019 dapat diunduh pada website Badan Pembinaan Ideologi Pancasila www.bpip.go.id atau dapat anda unduh pada tombol berikut:

Download Naskah Pidato Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2019

Naskah Pidato Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2019 dapat anda lihat berikut ini atau unduh dengan klik pada tombol berikut ini



Daftar Unduhan:


Sumber https://www.smk-grobogan.net/

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel