Ukuran Bola Tolak Peluru Standar IAAF / PASI

 Dalam olah raga tolak peluru diperlukan peralatan atau perlengkapan penunjang yang sesuai Ukuran Bola Tolak Peluru Standar IAAF / PASI
Dalam olah raga tolak peluru diperlukan peralatan atau perlengkapan penunjang yang sesuai ketentuan yang berlaku atau standar IAAF / PASI seperti yang dijelaskan di bawah ini.
  • Berat bola tolak peluru untuk senior putra = 7.257 kg, dengan diameter 125±2mm
  • Berat bola tolak peluru untuk senior putri = 4 kg, dengan diameter 103±2mm
  • Berat bola tolak peluru untuk junior putra = 5 kg atau 5,45 kg, dengan diameter 115±2mm
  • Berat bola tolak peluru untuk junior putri = 3 kg, dengan diameter 97±2mm

Peralatan Tolak Peluru
  • Rol Meter
  • Bendera Kecil
  • Kapur / Tali Rafia
  • Peluru

Artikel yang berhubungan dengan Tolak peluru

Sumber https://aturanpermainan.blogspot.com/

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel