Jenis Simbol Peta
Monday, March 25, 2013
Salah satu komponen peta adalah simbol. Simbol berguna untuk menunjukkan/mewakili kenampakan yang ada di permukaan bumi. Simbol peta haruslah simpel agar mudah dipahami oleh pembaca. Ada beberapa macam simbol peta.
1. Berdasarkan bentuknya, simbol peta terdiri dari
- simbol titik, digunakan untuk mewakili tempat seperti simbol kota, kecamatan, bandara, stasiun, terminal.
Contoh simbol titik |
- simbol garis, digunakan untuk mewakili kenampakan sungai, jalan, rel, batas propinsi, batas negara.
- simbol wilayah, digunakan untuk menunjukkan kenampakan area (memiliki volume) seperti rawa, hutan, pesawahan dll.
- simbol aliran, digunakan untuk menunjukkan alur atau gerak suatu barang/komoditas.
2. Berdasarkan sifatnya, simbol terdiri atas
- simbol kuantitas, digunakan untuk menyatakan kenampakan dalam bentuk jumlah
Simbol Kepadatan Penduduk |
- simbol kualitatif, digunakan untuk menunjukkan perbedaan fenomena.
Simbol Kualitatif |
Sumber dan Gambar:
BSE Geografi kelas XII
belajarserbaneka.blogspot.com
http://andimanwno.files.wordpress.com/2010/07/simbol-garis1.jpg
http://andimanwno.files.wordpress.com/2010/07/simbol-area1.jpg
http://belajar.kemdiknas.go.id/file_storage/modul_online/MO_127/
Image/gbr1_6.jpg
peta-kota.blogspot.com
Nilai ulangan harian dan pemahaman belajar kamu masih belum meningkat di kelas?. Gak mau kan nilai kamu kalah terus dengan teman kamu?. Yuk gabung Quipper Video sekarang. Hampir 1 juta siswa Indonesia telah menggunakan Quipper untuk membantu pengayaan belajar di rumah. Materinya lengkap banget
1. Dapat materi SMP + SMA (IPA dan IPS) + UN + SBMPTN
2. Ada ribuan video belajar keren dari tutor terbaik
3. Bank soal dan intensif UN dan SBMPTN
4. Tips dan Trik menjawab soal cepat
5. Dan masih banyak lagi keunggulannya
Yang lebih keren lagi, Quipper masih ada diskon harga lho dengan menggunakan kode diskon dari mitra resmi. Cek di whatsapp saya di bawah untuk dapatkan kode diskonnya. Sumber: Youtube Quipper
Sumber https://geograph88.blogspot.com/