Kalender Pendidikan 2019/2020 Madrasah Jawa Timur Excel
Sunday, June 30, 2019
Sebentar lagi kita akan memasuki tahun ajaran baru 2019/2020. Rasanya sangat membahagiakan sekali ya kawan. Tahun baru, suasana baru, dan tentunya semangat baru belajar ilmu.
Menyambut datangnya tahun ajaran baru, Kantor Wilayah (Kanwil) Kemenag Provinsi Jawa Timur telah menerbitkan Kalender Pendidikan 2019/2020 untuk RA/BA, MI, MTs dan MA/MAPK se-Jatim. Untuk itu, anda yang berada di wilayah ini silahkan perhatikan baik-baik ya.
Sebelumnya Kementerian Agama Republik Indonesia juga telah merilis Kaldik Madrasah Tahun 2019/2020 yang sifatnya nasional. Anda bisa mengunduhnya untuk mengetahui jadwal akademik selama satu tahun ke depan.
Pada Kaldik Madrasah Jatim, secara lengkap sudah ditentukan mengenai Hari Efektif, Hari Efektif Fakultatif dan Hari Libur Madrasah. Dari sini madrasah di provinsi ini akan dengan mudah menyusun jadwal pelajaran.
Bisa anda lihat pada gambar di atas, itu adalah screenshoot dari Kaldik Madrasah dan RA di awa Timur. Di situ ada beberapa singkatan huruf yang keterangannya sebagai berikut:
Menyambut datangnya tahun ajaran baru, Kantor Wilayah (Kanwil) Kemenag Provinsi Jawa Timur telah menerbitkan Kalender Pendidikan 2019/2020 untuk RA/BA, MI, MTs dan MA/MAPK se-Jatim. Untuk itu, anda yang berada di wilayah ini silahkan perhatikan baik-baik ya.
Sebelumnya Kementerian Agama Republik Indonesia juga telah merilis Kaldik Madrasah Tahun 2019/2020 yang sifatnya nasional. Anda bisa mengunduhnya untuk mengetahui jadwal akademik selama satu tahun ke depan.
Pada Kaldik Madrasah Jatim, secara lengkap sudah ditentukan mengenai Hari Efektif, Hari Efektif Fakultatif dan Hari Libur Madrasah. Dari sini madrasah di provinsi ini akan dengan mudah menyusun jadwal pelajaran.
Bisa anda lihat pada gambar di atas, itu adalah screenshoot dari Kaldik Madrasah dan RA di awa Timur. Di situ ada beberapa singkatan huruf yang keterangannya sebagai berikut:
- LHB : Libur Hari Besar
- LPP : Libur Permulaan Puasa
- LU : Libur Umum
- LHR : Libur Sekitar Hari Raya
- LS1 : Libur Semester 1*
- EF : Hari Efektif Fakultatif
- LS2 : Libur Semester 2*
- * Libur Semester untuk peseta didik