Tugas Anak Bertema Bentuk Geometri

Tugas anak bertema bentuk geometri merupakan lembar kerja anak yang bertujuan sebagai wadah belajar bagi anak. Baik belajar menulis, membaca, bercerita maupun berhitung.  Apa itu bentuk geometri, apa sajakah bentuk geometri ?. Dalam matematika, contoh-contoh bentuk geometri antara lain lingkaran, persegi, persegi panjang, dan segitiga (segitiga siku-siku, segitiga sama kaki, dan segitiga tidak beraturan). Dalam kehidupan sehari-hari kita banyak menemukan benda yang mempunyai bentuk geometri disekeliling kita. Misal saja, benda-benda yang berbentuk lingkaran contohnya cincin dan roda,. Contoh benda-benda berbentuk segitiga yaitu atap rumah. Benda-benda berbentu persegi antara lain keramik dan meja.

Dalam lembar kerja bertema bentuk geometri ini anak akan mengenal bentuk-bentuk geometri dengan cara menebalkan dan mewarnainya. Dengan lembar kerja ini, diharapkan anak mampu mengidentifikasi bentuk geometri di sekitar rumah dan mengenal warna. Bimbingan dari guru maupun orang tua sangat dibutuhkan agar lembar kerja ini dapat maksimal digunakan.

Bagi sahabat yang tertarik dengan tugas anak bertema bentuk geometri ini, bisa mengunduhnya pada link yang kami sediakan dibawah. Hadir dalam satu paket yang terdiri dari 3 jenis file yaitu cdr, pdf, dan png. Mohon untuk tidak menghilangkan credit title yang ada dalam lembar kerja ini. Sebagai bentuk terima kasih sahabat, jangan lupa untuk membagikan postingan di media social yang sahabat punya. Terima kasih.

Preview 1

 merupakan lembar kerja anak yang bertujuan sebagai wadah belajar bagi anak Tugas Anak Bertema Bentuk Geometri
tugas anak bertema bentuk geometri 1

Preview 2

 merupakan lembar kerja anak yang bertujuan sebagai wadah belajar bagi anak Tugas Anak Bertema Bentuk Geometri
tugas anak bertema bentuk geometri 2

Preview 3

 merupakan lembar kerja anak yang bertujuan sebagai wadah belajar bagi anak Tugas Anak Bertema Bentuk Geometri
tugas anak bertema bentuk geometri 3

DOWNLOAD
Sumber http://buatbelajaranak.blogspot.com/

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel