Lembar Kerja Anak Bertema Sayuran Bagian 1

Lembar kerja anak bertema sayuran bagian 1 merupakan lembar kerja anak berhitung dan menggambar garis dari setiap sayuran ke angka yang menunjukkan jumlah yang benar dari setiap sayuran. Misalnya jumlah ketimun tiga, maka harus dihubungkan ke angka tiga. Sayuran merupakan makanan penting yang harus kita konsumsi setiap hari. Sayuran banyak mengandung serat yang dapat memperlancar buang air besar. Sayuran banyak mengandung zat hijau dan vitamin. Seperti wortel yang banyak mengandung vitamin A. Dalam lembar kerja anak ini  ada beberapa sayuran yang bisa sahabat kenalkan kepada anak yaitu wortel, cabai, lobak, jagung, bawang merah, ketimun, paprika, dan tomat.

Bagi sahabat yang tertarik dengan lembar kerja anak bertema sayuran bagian 1 ini bisa mengunduhnya pada link yang kami sediakan dibawah. Ada 3 jenis file yang bisa sahabat pilih, yaitu pdf, jpg, dan cdr. Mohon untuk tidak menghilangkan  credit title yang ada dalam lembar kerja ini.

Preview 1

Lembar kerja anak bertema sayuran bagian  Lembar Kerja Anak Bertema Sayuran Bagian 1
lembar kerja anak bertema sayuran 1

Preview 2

Lembar kerja anak bertema sayuran bagian  Lembar Kerja Anak Bertema Sayuran Bagian 1
lembar kerja anak bertema sayuran 2

DOWNLOAD (pdf)

DOWNLOAD (jpg)

DOWNLOAD (cdr)


Sumber http://buatbelajaranak.blogspot.com/

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel