Cara Mengatasi Gagal Upload Dokumen di Website sscn.bkn,go.id
Tuesday, October 2, 2018
Apakah anda juga mengalami gagal upload dokumen di website sscn.bkn.go.id?
Jika iya, maka silahkan anda baca artikel ini sampai selesai. Sebab saya akan membahas tentang Cara Mengatasi Gagal Upload Dokumen di Website sscn.bkn,go.id
Seperti yang sudah anda ketahui bahwa untuk mendaftar CPNS tahun 2018 harus mengunggah beberapa dokumen, yaitu;
Semua dokumen tersebut lantas dijadikan menjadi 1 file, baru kemudian diupload ke dalam portal.
Berkaitan dengan syarat nomor 7 di atas, para pendaftar harus hati-hati. Jika instansi mensyratkan dokumen khusus maka anda harus mengunggahnya terlebih dahulu.
Janganlah terburu-buru untuk mencetak Kartu Pendaftaran SSCN apabila terdapat syarat dokumen lain sedangkan anda belum mengunggahnya. Hal ini supaya anda bisa dinyatakan lulus dalam seleksi administrasi.
Menurut saya ada beberapa sebab dokumen persyaratan pendaftaran CPNS Tahun 2018 gagal diupload, di antara yaitu;
Berdasarkan Buku Petunjuk Pendaftaran CPNS Tahun 2018 berikut ini tipe dokumen dan ukuran yang bisa diunggah melalui website SSCN.
Maka dari itu periksa ukuran file anda terlebih dahulu sebelum mengunggahnya ke website, apakah sudah sesuai atau belum.
Demikianlah informasi mengenai Cara Mengatasi Gagal Upload Dokumen di Website sscn.bkn,go.id yang bisa kami sampaikan kepada anda semuanya. Sumber https://www.panduandapodik.id/
Jika iya, maka silahkan anda baca artikel ini sampai selesai. Sebab saya akan membahas tentang Cara Mengatasi Gagal Upload Dokumen di Website sscn.bkn,go.id
Seperti yang sudah anda ketahui bahwa untuk mendaftar CPNS tahun 2018 harus mengunggah beberapa dokumen, yaitu;
- KTP
- Foto
- Swafoto/Foto Selfie
- Ijazah
- Transkrip Nilai
- Surat Lamaran
- Dan berbagai syarat lainnya yang disesuaikan dengan syarat khusus dari masing-masing lembaga yang akan anda daftar
Semua dokumen tersebut lantas dijadikan menjadi 1 file, baru kemudian diupload ke dalam portal.
Berkaitan dengan syarat nomor 7 di atas, para pendaftar harus hati-hati. Jika instansi mensyratkan dokumen khusus maka anda harus mengunggahnya terlebih dahulu.
Janganlah terburu-buru untuk mencetak Kartu Pendaftaran SSCN apabila terdapat syarat dokumen lain sedangkan anda belum mengunggahnya. Hal ini supaya anda bisa dinyatakan lulus dalam seleksi administrasi.
Penyebab Gagal Upload Dokumen
Dalam proses unggah dokumen persyaratan, ternyata banyak yang mengalami kegagalan. Sehingga membuat pendaftar pusing tujuh keliling.Menurut saya ada beberapa sebab dokumen persyaratan pendaftaran CPNS Tahun 2018 gagal diupload, di antara yaitu;
- Server sedang overload
- Jaringan internet tidak stabil
- Kecepatan wifi lemah
- Ukuran file terlalu besar
- Dan lain sebagainya.
Cara Mengatasi Gagal Upload Dokumen di Website sscn.bkn,go.id
Kebanyakan kasus yang terjadi, gagalnya upload dokumen disebabkan karenan ukuran file yang dican terlalui besar/melebihi batas maksimal yang disyaratkan.Berdasarkan Buku Petunjuk Pendaftaran CPNS Tahun 2018 berikut ini tipe dokumen dan ukuran yang bisa diunggah melalui website SSCN.
- KTP : 200 kb / jpeg, jpg
- Pass Foto : 200 kb/ jpeg, jpg
- Ijazah : 700 kb / pdf
- Transkrip Nilai : 500 kb / pdf
- Surat Lamaran : 300 kb / pdf
- Dukemen lainnya : 700 kb / pdf
Maka dari itu periksa ukuran file anda terlebih dahulu sebelum mengunggahnya ke website, apakah sudah sesuai atau belum.
Demikianlah informasi mengenai Cara Mengatasi Gagal Upload Dokumen di Website sscn.bkn,go.id yang bisa kami sampaikan kepada anda semuanya. Sumber https://www.panduandapodik.id/