Penjelasan Past Future Continuous Tense Beserta Contoh Terlengkap

iTapuih.com - Penjelasan Past Future Continuous Tense Beserta Contoh Terlengkap. Simple Past Future Continuous Tense adalah salah suatu bentuk tenses atau bentuk kata kerja yang berfungsi untuk menjelaskan sebuah pekerjaan yang akan berlangsung di masa lampau. Untuk penjelasan kenapa dikatakan past karena terjadi di masa lampau, dikatakan future karena sedianya akan dilakukan dan dikatakan continuous/progressive karena sedang dilakukan pada waktu tersebut. Untuk lebih jelasnya, mari kita lanjutkan pembahasan ini dengan melihat pola dan contoh pada penjelasan dibawah ini.


Dalam kalimat Simple Past Future Continuous Tense terdapat dua susunan kalimat yaitu Verbal sentence dan Nominal sentence.

Bentuk Verbal
(+) Subject + Should/Would + Be +Verb-ing + Object
(-) Subject + Shouldn't/Wouldn't + Be + Verb-ing + Object
(?) Should/Would + Subject + Be + Verb-ing + Object

Contoh
(+) We would be traveling to Padang last weekend.
(-) We wouldn't be traveling to Padang last weekend.
(?) Would we be traveling to Padang last weekend?


(+) Kalimat Positive
SubjectAuxiliaryBeVerb-ingObjectAdverb
I




You




Wewouldbewatchingmovieat 7 o'clock yesterday.
They




Jack and Jane





He




She




Itwouldbewatchingmovie7 o'clock yesterday.
Jack




My mother




(-) Kalimat Negative
SubjectAuxiliaryBeVerb-ingObjectAdverb
I




You




Wewould notbewatchingmovie7 o'clock yesterday.
They




Jack and Jane





He




She




Itwould notbewatchingmovie7 o'clock yesterday.
Jack




My mother




(?) Kalimat Interogative
AuxiliarySubjectBeVerb-ingObjectAdverb
I



You



Wouldwebewatchingmovie7 o'clock yesterday?
They



Jack and Jane




He



She



Woulditbewatchingmovie7 o'clock yesterday?
Jack



My mother




Penggunaan tenses Simple Past Future Continuous Tense (Verbal Form)
Digunakan untuk menjelaskan pekerjaan yang akan berlangsung (sedang) pada masa lampau. Bisa juga disimpulkan sebagai tenses yang menyatakan kegiatan yang akan (seharusnya) sedang berlangsung diwaktu lampau tetapi batal.
NoExampleTranslate
1My mother would be cooking vegetables at this hour yesterday morning.Ibuku akan memasak sayuran pada jam ini kemarin pagi.
2My father would be telling a story at this hour yesterday night. Ayah akan bercerita pada jam ini kemarin malam.
3She should be singing a song on the show at 8 o'clock last night.Dia seharusnya sedang menyanyikan sebuah lagu diatas panggung pada pukul 8 tadi malam.
4We would be coming to the museum by nine o’clock tomorrow morning.Kami akan datang ke museum itu menjelang pukul sembilan besok pagi.
5I would be working in Jakarta last month, but I didn’t because my boss fired me.Saya akan sedang bekerja di Jakarta bulan lalu, tapi tidak jadi karena bos memecatku.
Digunakan untuk memprediksi suatu pekerjaan yang akan terjadi pada masa lampau.
NoExampleTranslate
1I thought that yesterday he wouldn't be coming to the party.Saya kira kemarin dia tidak akan datang ke pesta itu.
2They would be going to the bus station when the accident happened.Mereka akan pergi ke stasiun bus ketika kecelakaan itu terjadi.
3We predicted that Messi would be playing for Real Madrid in the last season.Kami memperkirakan bahwa Messi akan bermain untuk Real Madrid di musim lalu.
4He told me that he wouldn’t be watching my video on Youtube yesterday morning.Dia mengatakan bahwa dia tidak akan menonton video saya di Youtube kemarin pagi.
5I thought that my brother should be cleaning his bedroom two hours ago.Saya pikir bahwa saudara saya harus membersihkan kamar tidurnya dua jam yang lalu.
Catatan :
Tense ini selalu menggunakan keterangan waktu lampau seperti last + time, yesterday, the day before dan lain sebagainya. Selain itu, untuk menegaskan bahwa sebuah pekerjaan sedang dilakukan, maka biasanya juga ditambah dengan waktu yang lebih spesifik.

Bentuk Nominal
(+) Subject + Should/Would + Be + Complement
(-) Subject + Shouldn't/Wouldn't + Be + Complement
(?) Should/Would + Subject + Be + Complement

Contoh
(+) She would be a web designer.
(-) It wouldn't be a web designer.
(?) Would she be a web designer?


(+) Kalimat Positive
SubjectAuxiliaryBeComplementAdverb
I



You



Wewouldbein Padang last week.
They



Jack and Jane




He



She



Itwouldbein Padanglast week.
Jack



My mother



(-) Kalimat Negative
SubjectAuxiliaryBe
ComplementAdverb
I




You




Wewould notbe
in Padanglast week.
They




Jack and Jane





He




She




Itwould notbe
in Padanglast week.
Jack




My mother




(?) Kalimat Interogative
AuxiliarySubjectBe
ComplementAdverb

I



You



Wouldwebe
in Padanglast week?
They



Jack and Jane




He



She



Woulditbe
in Padanglast week?
Jack



My mother




Penggunaan tenses Simple Past Future Continuous Tense (Nominal Form)
Perlu dicatat, Nominal sentence pada Past Future Continuous Tense sama dengan Nominal sentence pada Past Future Tense.
NoExampleTranslate
1I would be a businessman last year.Saya akan menjadi seorang pengusaha tahun lalu.
2We would be afraid for the last flight.Kami akan takut pada penerbangan sebelumnya.
3They wouldn't be rude boys.Mereka tidak akan menjadi anak-anak yang kasar.
4I would be handsome boy las month.Saya akan menjadi tampan bulan lalu.
5Would the test be easy?Akankah test itu mudah?

Sumber https://www.itapuih.com/

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel