Gambar dan Ukuran Lapangan Lompat Jauh
Friday, May 13, 2016
Klik gambar untuk memperbesar |
Bak diisi pasir yang halus dan bebas dari kerikil tajam agar tidak mencederai pelompat saat mendarat.
Berikut ini bagian-bagian lapangan lompat jauh beserta ukurannya:
- Panjang bak lompat 7- 9 m
- Lebar bak lompat = 2,75 m
- Lebar lintasan awalan = 1,22 m
- Lebar papan tumpu = 20 cm
- Panjang papan tumpu = 1,22 m
Artikel yang berhubungan dengan Lompat Jauh:
- Jumlah dan Tugas Juri & Wasit lompat jauh
- Peraturan Lompat Jauh
- Gambar dan Ukuran Lapangan Lompat Jauh
- Teknik Dasar Gaya Lompat Jauh
- Sejarah dan Perkembangan Lompat Jauh Lengkap
- Pengertian Lompat Jauh