Contoh Daftar Pustaka Yang Baik dan Benar Terbaru 2016
Tuesday, February 23, 2016
Contoh Daftar Pustaka Yang Baik dan Benar - Daftar Pustaka merupakan daftar yang tercantum secara spesifik dari berbagai buku yang dijadikan sumber referensi baik dari buku atau karya ilmuah yang bersangkutan.
Fungsi Daftar Pustaka
a. Sebagai salah satu cara untuk memberikan berbagai referensi yang berhubungan bagi pembaca untuk melakukan sebuah kajian lanjutan maupun kajian ulang yang berhubungan dengan tema buku tersebut.
b. Sebagai sebuah bentuk apresiasi terhadap penulis baik penulis buku maupun karya tulis atas karyanya yang telah memberikan manfaat dan peranan terhadap penulisan sebuah buku atau karya tulis.
Peran Daftar Pustaka
a. Sebagai penggambaran dari sumber tulisan yang diperoleh
b. Sebagai peninjauan tentang pengetahuan, pengalaman, bahkan pertanggungjawaban penulis buku rujukan tersebut
c. Untuk mengantisipasi tuduhan plagiasi intelektual
Penulisan Daftar Pustaka yang diambil dari Buku
Unsur-unsur yang digunakan adalah:
a. Nama Penulis diikuti tanda titik (.)
b. Tahun Terbit diikuti tanda titik (.)
c. Judul buku ditulis miring (italic) diikuti tanda titik (.)
d. Kota penerbit diikuti tanda titik dua (:)
e. Nama perusahaan penerbit diikuti tanda titik (.)
Contoh : Mustava Wijayakusuma. 2009. Mukjizat Air Putih. Yogjakarta: Data Media.
Hal-hal yang perlu diperhatikan:
a. Tulis nama penulis sesuai dengan huruf alfabet (A-Z).
b. Apabila nama penulis sama namun judul buku berbeda, maka dibawah nama diberi tanda garis panjang sebanyak 10 sekaligus mengurutkan tahun yang lama ketahun yang lebih baru.
Contoh: Mustava Wijayakusuma. 2009. Mukjizat Air Putih. Yogjakarta: Data Media.2010. Khasiat Air Putih. Yogjakarta: Data Media.
c. Apabila mendapatkan buku dengan dua penulis, maka nama kedua penulis tersebut di tulis semua.
Contoh : Suharsimi Arikunto dan Cepi Safruddin Abdul Jabar. 2010. Evaluasi Program Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
d. Jika nama penulis banyak (lebih dari satu orang), maka penulis utama yang dicantumkan kemudian diberi tanda koma dan diikuti dkk (dan kawan-kawan).
Contoh: Zuhdi, dkk. 2008. Cara Menulis Buku. Malang: Rena Press.
e. Jika penulis buku orang asing, maka penulisan namanya dibalik dan diikuti tanda koma. Hal ini dikarenakan nama asing meletakkan nama sendiri di belakang nama keluarga atau nama marga.
Contoh : Harrison, P. 1987. The Greening of Africa. Penguin Books: New York.
Penulisan Daftar Pustaka yang diambil dari Penelitian
Dalam penulisan daftar pustaka yang diambil dari penelitian (jurnal, skripsi, tesis, dll) hampir sama dengan penulisan yang diambil dari buku. Namun letak perbedaannya hanya menambahkan jenis penelitian dengan diikuti tanda kurung.
Unsur-unsur yang digunakan adalah:
a. Nama Penulis diikuti tanda titik (.)
b. Tahun Terbit diikuti tanda titik (.)
c. Judul penelitian ditulis miring (italic) dan ditambah jenis penelitian diikuti tanda kurung kemudian tanda titik (.)
d. Kota penerbit diikuti tanda titik dua (:)
e. Nama Perguruan Tinggi diikuti tanda titik (.)
Contoh : Iffah Mardiyati. 2011. Pengaruh Motivasi dan Kompetensi terhadap Kinerja Guru di Mediasi Komitmen Sekolah Studi Kasus di SMK Negeri se-Kecamatan Pati (Tesis). Semarang: Universitas STIKUBANK.
Penulisan Daftar Pustaka yang diambil dari Artikel
Artikel yang dimaksud dapat diambil dari internet maupun majalah atau media cetak lainnya.
Untuk artikel dari Majalah unsur-unsur yang digunakan adalah:
a. Nama Penulis diikuti tanda titik (.)
b. Tahun Terbit diikuti tanda titik (.)
c. Judul artikel ditulis miring (italic) diikuti kata dalam majalah
d. Dilanjutkan nama Media Cetak ditulis miring (italic), edisi lengkap dengan tanggal, bulan dan tahun diikuti tanda titik (.)
Contoh : Djaali. 2007. Peningkatan Mutu Pendidikan Nasional Melalui Program Sertifikasi dalam majalah Buletin BSNP Edisi Mei 2007.
Untuk artikel dari Internet unsur-unsur yang digunakan adalah:
a. Nama Penulis diikuti tanda titik (.)
b. Tahun Terbit diikuti tanda titik (.)
c. Judul artikel ditulis miring (italic) diikuti tanda titik (.)
d. Alamat website lengkap dengan tanggal, bulan, tahun dan waktu mengakses atau mendownload diikuti tanda titik (.)
Contoh : Ahmad Syaifudin. 2015. Hal-hal Yang Perlu Diperhatikan Dalam Membuat Makalah. , 14 April 2015.
Tambahan:
a. Apabila daftar pustaka tidak ditemukan, maka
- Nama diganti dengan anonym
- Tahun diganti dengan tanpa tahun
b. Sebaiknya pisahkan daftar pustaka dari buku dan internet atau media cetak.
c. Gelar tidak diikutkan dalam penulisan daftar pustaka
Fungsi Daftar Pustaka
a. Sebagai salah satu cara untuk memberikan berbagai referensi yang berhubungan bagi pembaca untuk melakukan sebuah kajian lanjutan maupun kajian ulang yang berhubungan dengan tema buku tersebut.
b. Sebagai sebuah bentuk apresiasi terhadap penulis baik penulis buku maupun karya tulis atas karyanya yang telah memberikan manfaat dan peranan terhadap penulisan sebuah buku atau karya tulis.
Peran Daftar Pustaka
a. Sebagai penggambaran dari sumber tulisan yang diperoleh
b. Sebagai peninjauan tentang pengetahuan, pengalaman, bahkan pertanggungjawaban penulis buku rujukan tersebut
c. Untuk mengantisipasi tuduhan plagiasi intelektual
Penulisan Daftar Pustaka yang diambil dari Buku
Unsur-unsur yang digunakan adalah:
a. Nama Penulis diikuti tanda titik (.)
b. Tahun Terbit diikuti tanda titik (.)
c. Judul buku ditulis miring (italic) diikuti tanda titik (.)
d. Kota penerbit diikuti tanda titik dua (:)
e. Nama perusahaan penerbit diikuti tanda titik (.)
Contoh : Mustava Wijayakusuma. 2009. Mukjizat Air Putih. Yogjakarta: Data Media.
Hal-hal yang perlu diperhatikan:
a. Tulis nama penulis sesuai dengan huruf alfabet (A-Z).
b. Apabila nama penulis sama namun judul buku berbeda, maka dibawah nama diberi tanda garis panjang sebanyak 10 sekaligus mengurutkan tahun yang lama ketahun yang lebih baru.
Contoh: Mustava Wijayakusuma. 2009. Mukjizat Air Putih. Yogjakarta: Data Media.2010. Khasiat Air Putih. Yogjakarta: Data Media.
c. Apabila mendapatkan buku dengan dua penulis, maka nama kedua penulis tersebut di tulis semua.
Contoh : Suharsimi Arikunto dan Cepi Safruddin Abdul Jabar. 2010. Evaluasi Program Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
d. Jika nama penulis banyak (lebih dari satu orang), maka penulis utama yang dicantumkan kemudian diberi tanda koma dan diikuti dkk (dan kawan-kawan).
Contoh: Zuhdi, dkk. 2008. Cara Menulis Buku. Malang: Rena Press.
e. Jika penulis buku orang asing, maka penulisan namanya dibalik dan diikuti tanda koma. Hal ini dikarenakan nama asing meletakkan nama sendiri di belakang nama keluarga atau nama marga.
Contoh : Harrison, P. 1987. The Greening of Africa. Penguin Books: New York.
Penulisan Daftar Pustaka yang diambil dari Penelitian
Dalam penulisan daftar pustaka yang diambil dari penelitian (jurnal, skripsi, tesis, dll) hampir sama dengan penulisan yang diambil dari buku. Namun letak perbedaannya hanya menambahkan jenis penelitian dengan diikuti tanda kurung.
Unsur-unsur yang digunakan adalah:
a. Nama Penulis diikuti tanda titik (.)
b. Tahun Terbit diikuti tanda titik (.)
c. Judul penelitian ditulis miring (italic) dan ditambah jenis penelitian diikuti tanda kurung kemudian tanda titik (.)
d. Kota penerbit diikuti tanda titik dua (:)
e. Nama Perguruan Tinggi diikuti tanda titik (.)
Contoh : Iffah Mardiyati. 2011. Pengaruh Motivasi dan Kompetensi terhadap Kinerja Guru di Mediasi Komitmen Sekolah Studi Kasus di SMK Negeri se-Kecamatan Pati (Tesis). Semarang: Universitas STIKUBANK.
Penulisan Daftar Pustaka yang diambil dari Artikel
Artikel yang dimaksud dapat diambil dari internet maupun majalah atau media cetak lainnya.
Untuk artikel dari Majalah unsur-unsur yang digunakan adalah:
a. Nama Penulis diikuti tanda titik (.)
b. Tahun Terbit diikuti tanda titik (.)
c. Judul artikel ditulis miring (italic) diikuti kata dalam majalah
d. Dilanjutkan nama Media Cetak ditulis miring (italic), edisi lengkap dengan tanggal, bulan dan tahun diikuti tanda titik (.)
Contoh : Djaali. 2007. Peningkatan Mutu Pendidikan Nasional Melalui Program Sertifikasi dalam majalah Buletin BSNP Edisi Mei 2007.
Untuk artikel dari Internet unsur-unsur yang digunakan adalah:
a. Nama Penulis diikuti tanda titik (.)
b. Tahun Terbit diikuti tanda titik (.)
c. Judul artikel ditulis miring (italic) diikuti tanda titik (.)
d. Alamat website lengkap dengan tanggal, bulan, tahun dan waktu mengakses atau mendownload diikuti tanda titik (.)
Contoh : Ahmad Syaifudin. 2015. Hal-hal Yang Perlu Diperhatikan Dalam Membuat Makalah. , 14 April 2015.
Tambahan:
a. Apabila daftar pustaka tidak ditemukan, maka
- Nama diganti dengan anonym
- Tahun diganti dengan tanpa tahun
b. Sebaiknya pisahkan daftar pustaka dari buku dan internet atau media cetak.
c. Gelar tidak diikutkan dalam penulisan daftar pustaka
Contoh Daftar Pustaka
Berikut beberapa contoh daftar pustaka beserta penulisan lengkapnya yang baik dan benar sebagai referensi untuk membuat daftar pustaka sebagai bagian dari karya tulis yang sedang dikerjakan.Daftar Pustaka Dari Buku:
Kolis, Mickey et al. 2011. Designing “Learning” Lessons for the University Classroom. Teaching Reprts of Currents in Teaching and Learning Vol.4 no.1
Kurniatin, Dyah Titin. 2010. Penerapan metode belajar learning cycle-5E pada mata pelajaran akuntansi terhadap siswa kelas XII IPS 1 untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar di SMA Negeri 6 Malang. Malang. Skripsi UM
Linn, Robert. Student Learning, Student Achievement: How Do Teachers Measure Up. Arlington: National Board for Professional Teaching Standards
Mulyasa. 2009. Menjadi Guru Professional. Bandung : Remaja Rosda.
Baradja, M.F. 1990. Kapita Selecta Pengajaran Bahasa. Malang: Penerbit IKIP Malang.
Damono, Sapardi Joko. 1979. Novel Sastra Indonesia Sebelum Perang. Jakarta: Pusat Pengembangan dan Pembinaan Bahasa.
Daftar Pustaka Sumber Internet
Hermans, B., 2000, Desperately Seeking: Helping Hands and Human Touch, [online], (http://www.hermans.org/agents2/ch3_1_2.htm, diakses tanggal 25 Juli 2008 )
Kumaidi. 1998. Pengukuran Bekal Awal Belajar dan Pengembangan Tesnya. Jurnal Ilmu Pendidikan . (Online), Jilid 5, No. 4, (http://www.malang.ac.id , diakses 20 Januari 2000)
Hitchcock, S., Carr, L. & Hall, W. 1996. A Survey of STM Online Journals, 1990-1995: The Calm before the Storm , (Online), (http://journal.ecs.soton.ac.uk/survey/survey.html , diakses 12 Juni 1996).
Daftar Pustaka Dari Internet (artikel dalam jurnal online):
Kumaidi. 1998. Pengukuran Bekal Awal Belajar dan Pengembangan Tesnya. Jurnal Ilmu Pendidikan . (Online), Jilid 5, No. 4, (http://www.malang.ac.id , diakses 20 Januari 2000).
Daftar Pustaka Dari Internet (forum diskusi online):
Wilson, D. 20 November 1995 . Summary of Citing Internet Sites. NETTRAIN Discussion List , (Online), (NETTRAIN@ubvm.cc.buffalo.edu , diakses 22 November 1995).
Daftar Pustaka Dari Artikel dalam koran:
Pitunov, B. 13 Desember, 2002. Sekolah Unggulan ataukah Sekolah Pengunggulan? Majpahit Pos , hlm. 4 & 11.
Daftar Pustaka Dari Undang-undang, Peraturan Pemerintah, Keppres :
Republik Indonesia. 1992. Undang-Undang No. 24 Tahun 1992 tentang Penataan Ruang. Lembaran Negara RI Tahun 1992, No. 115. Sekretariat Negara. Jakarta
Daftar Pustaka Dari Ensiklopedia, Kamus:
Stafford-Clark, D. 1978. Mental disorders and their treatment. The New Encyclopedia Britannica. Encyclopedia Britannica. 23: 956-975. Chicago, USA .
Echols, J.M. dan Shadily, H. (Eds). 1989. Kamus Inggris – Indonesia. PT Gramedia. Jakarta.
Daftar Pustaka Dari Skripsi, Tesis, Disertasi, Laporan Penelitian:
Kuncoro, T. 1996. Pengembangan Kurikulum Pelatihan Magang di STM Nasional Malang Jurusan Bangunan, Program Studi Bangunan Gedung: Suatu Studi Berdasarkan Kebutuhan Dunia Usaha Jasa Konstruksi . Tesis tidak diterbitkan. Malang: PPS IKIP MALANG.
Daftar Pustaka Dari Film (Movie):
Oldfield, B. (Producer) 1977. On the edge of the forest. Tasmanian Film Corporation. Hobart, Austraalia,. 30 mins.
Contoh Daftar Pustaka Yang Baik dan Benar Terbaru 2016
DAFTAR PUSTAKA
B, Nurhayati. (2006). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Profesionalisme dan Kinerja Guru Biologi di SMAN Kota Makassa Sulawei Selatan. Mimbar Pendidikan. 4, (27). 64-69Daud, Afrianto. (2006). Menjadi Guru Profesional, Mungkinkah?. re.searchenginer.comDepartemen Pendidikan Nasional. (2003). Pelayanan Profesional Kurikulum 2004. Jakarta: Depdiknas.Isjoni, Drs. H. M.Si. (2008). Persyaratan Profesionalisme Guru (2). Tersedia [online].riaupos.com/v2/content/view/3091/109/ - 21Marsidi, Agus. (2008).Pelaksanaan Kompetensi Profesional Dan Kepribadian Pendidik Di Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidik. Tersedia [online] http://elearn.bpplsp-reg5.go.id/cetak.php?id=30Satori, Djam’an dkk. (2007). Profesi Keguruan. Jakarta: Universitas Terbuka.Syukur, Fatah. (2008). Profesionalisme Guru, Sebuah Idealitas. [Online] Tersedia :http://citizennews.suaramerdeka.com/index.php? option= com_content&task=view&id=152&Itemid=1Sugiyono, (2007). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung :Penerbit Alfabeta.Tim Dosen MKPP. (2008). Pengelolaan Pendidikan. Tasikmalaya: UPI Kampus TasikmalayaTippelt, Rudolf Prof. Dr. et al. (2003). PENDIDIKAN KEJURUAN BERBASIS KOMPETENSI. Kumpulan materi Seminar Pembelelajaran bagi para pembelajar. www.inwent.orgUyoh Sadulloh, Drs. M.Pd. (2007). Filsafat Pendidikan. Bandung: Rineka CiptaWirawan, R.E. Kundrat, dkk. (1999). Peningkatan Kemampuan Profesional Guru dalam Upaya Meningkatkan Prestasi Peserta Didik. Disdakmen Kabupaten Tasikmalaya Jawa Barat.Wasliman, Iim. (2006). Mengangkat Citra Guru Melalui Penguasaan Kompetensi. Mimbar Pendidikan .3, (27). 63-73.Pedoman Penulisan Karya Ilmiah. Bandung: Universitas pendidikan Indonesia 2007
DAFTAR PUSTAKA
Angkowo, R dan A. Kosasih. ( 2007). Optimalisasi Media Pembelajaran. Jakarta:Grasindo.Anonim.[Online].Tersedia:http://www.google.co.id/search?hl=id&q=definisi+lingkungan&btnG=Telusuri+dengan+Google&meta= [14 Oktober 2008].Anonim. [Online]. Tersedia: http://id.wikipedia.org/wiki/Pengetahuan [14Oktober 2008].Arikunto, Suharsimi. ( 2002 ). Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.Arikunto, Suharsimi. (2005). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: BumiAksara.Arikunto, Suharsimi. (2006). Posedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.Hernawan, Edi. (2006). Pengantar Statistika. Tasikmalaya: Fakultas Ilmu Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Siliwangi. Tidak dipublikasikanIbrahim, WS, dkk. (2000). Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. Bandung :Sarana Panca Karya Nusa.Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. (2006). UPTD Kec. Kawalu Tasikmalaya.Nurgana, Endi. (1993). Statistika Penelitian. Bandung: CV. PermadiPratomo, Suko. (2007). Pendidikan Kependudukan Dan Lingkungan Hidup. Tasikmalaya: Departemen Pendidikan Nasional Universitas Pendidikan Indonesia. Tidak Dipublikasikan.Rusyan, Tabrani, A. (1993). Evaluasi Dalam Proses Belajar Mengajar. Bandung: Bina BudayaSadulloh, Uyoh, dkk. (2007). Pedagogik. Bandung: Cipta Utama.Sanjaya, Wina. (2006). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar ProsesPendidikan. Jakarta: Kencana.Sugiyono. (2007). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung : Alfabeta.Suherman, H. Erman. (2003). Evaluasi Pembelajaran Matematika. Bandung:Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitaspendidikan Indonesia. Tidak dipublikasikanSuherman, Uman. (2000). Memahami Karakteristik Individu. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia. Tidak dipublikasikanSyah, Muhibbin. (2007). Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru.Bandung:Remaja Rosdakarya.Tim Dosen PLSBT UPI. (2005). Pendidikan Lingkungan Sosial Budaya danTeknologi. Bandung: Value Press Bandung.
Daftar Pustaka (buku Menangkal Islib dan FLA)
Al-Qur’an dan Tafsirnya, Depag RI, 1985/1986, juz 28.Demikianlah pembahasan mengenai Contoh Daftar Pustaka yang dapat admin sampaikan pada kesempatan kali ini. Semoga bermanfaat dan menjadi referensi bagi sahabat yang sedang membutuhkan dalam pembuatan makalah, Skripsi, Karya Ilmiah dan lain lain.Abdul Wahab Khalaf, Ilmu Ushulil Fiqh, Darul Qalam, Kuwait, cetakan 14, 1401H/ 1981M.Abu Bakar Al-Jazairy, Minhajul Muslim.Abu Zuhroh, Ushul Fiqh, Darul Fkr Al-‘Araby, tt.Ahmad bin Abdul Rahman bin Utsman Al-Qadhi, Dr, Da’watu Al-Taqrib bainal Adyan, Daru Ibnul Jauzi, Damam Saudi Arabia, cetakan 1, 1422H, juz 4.Al-Ghazali, al-Musytasyfa, juz 2.Al-Jurjani, At-Ta’rifat, Al-Haramain, Jeddah tt.Ali Al-Haitsami (W 807H), Majma’ Az-Zawaaid, juz 1.----------------------------------, Majma’ Az-Zawaaid, juz 4.Al-Mawardi, Al-Ahkam As-Sulthaniyyah.As-Syaukani, Fathul Qodir, juz 2.-------, Irsyadul Fuhul ila Tahqiqil Haqq min ‘Ilmil Ushul, Darul Fikr, Beirut, tt, hal 250.Aunul Ma’bud, Syarah Sunan Abi Dawud, juz 8.Buletin Dakwah An-Nur, Jakarta, Jumadil Ula 1423H/ 12 Juli 2002M.Charles Kurzman, ed. Wacana Islam Liberal, (terjemahan) yang diterbitkan oleh Paramadina pula, Jakarta, cetakan 1, 2001.Hartono Ahmad Jaiz, Bila Hak Muslimin Dirampas, Pustaka Al-Kautsar, Jakarta, 1994/ 1415H.------------------------, Mengkritisi Debat Fikih Lintas Agma, terbitan Pustaka Al-Kautsar, Jakarta, Maret 2004.-----------------------------, Aliran dan Paham Sesat di Indonesia, Pustaka Al-Kautsar, Jakarta, 2002.------------------------, Kursi Panas Pencalonan Nurcholish Madjid sebagai Presiden, Darul Falah, Jakarta, 2003.-----------------------------, Bahaya Islam Liberal, pustaka Al-Kautsar, Jakarta, 2002.Ibnu Abdil Barr, Al-Ijma’.Ibnu Hajar Al-‘Asqolani, Fathul Bari, juz 6.----------------------------, Fat-hul Bari, juz 13.-----------------------------, Lisanul Mizan, juz 2.Ibnu Taimiyyah 661-728H, Daqoiqut Tafsir, juz 2-------------------, Minhajus Sunnah An-Nabawiyyah, juz 8.-----------------------, Ahkamu Ahlidz Dzimmah, juz 1.-------------------, As-Shofadiyah, 1406H, cetakan 2, Muhaqqiq Dr Muhammad Rasyad Salim, juz 2.Ibnu Qayyim Al-Jauziyah, As-Showa’iqul Mursalah, juz 4---------------------, Zaadul Ma’aad fii Hudaa Khairil ‘Ibaad, 2.---------------------, At-Tafsir Al-Qayyim, Darul Fikr, Beirut, 1408H/ 1988M.Ibnu Qudamah, Al-Mughni, juz 9.------------------, Al-Mughni, juz 7.------------------, Al-Kafi fi Fiqhi Ibni Hanbal, Juz 3.Ibnu Qudamah Al-Maqdisi, Raudhotun Nadhir, Jami’ah Al-Imam, Riyadh, cetakan 2, 1399H, juz 1.Ibnu Katsir, Tafsir Al-Qur’anul ‘Adhiem, Darul Fikr, Beirut, cetakan baru, 1992M/ 1412H, jilid 1.-------------, Tafsir Al-Qur’anul ‘Adhiem, Darul Fikr, Beirut, cetakan baru, 1992M/ 1412H, jilid 2.Imam Al-Qurthubi, Al-Jami’ li Ahkamil Qur’an, juz 3..Imam An-Nawawawi, Syarah Shahih Muslim.Jawaban Tuntas untuk Dr. Nurcholish Madjid tentang Ibnu Arabi dan Setan Masuk Surga, Yayasan Islam Al-Qalam, Jakarta, 1407 H.Muhammad Ali As-Shobuni, Tafsir Ayat Ahkam, buku I, terjemahan Rowai’ul Bayan, Bina Ilmu, Surabaya.---------------------------------, Mukhtashar Tafsir At-Thabari, Darus Shabuni, Kairo, 1402H, juz 1.---------------------------------, Rowai’ul Bayan, juz 1.Muhammad bin Abi Bakr Ayyub Az-Zar’I Abu Abdillah, 691-751H, Badai’ul Fawaaid libnil Qoyyim Al-Jauziyah, 4 juz, Maktabah Nazar Mushthofa Al-Baz, Makkah, cetakan I, 1416H/ 1996M.Muhammad Al-Khudhori Biek, Ushul Fiqh (terjemahan Zaid Al-Hamid), Raja Murah, Pekalongan, jilid 1-2, tt.Nurcholish Madjid cs, Fiqih Lintas Agama Membangun Masyarakat Inklusif –Pluralis, Yayasan Wakaf Paramadina bekerjasama dengan The Asia Foundation, Jakarta, 2003.Rasjidi, Prof Dr HM, Islam & Kebatinan, Bulan Bintang, Jakarta, cetakan 7, 1992Ruway’i Ar-Ruhaily, Dr, Fikih Umar, terjemahan Abbas MB, Pustaka Al-Kautsar, Jakarta, cetakan 1, 1994.Shalih Al-Fauzan, Al-Mulakkhash Al-Fiqhiy, juz 2.Sunan Al-Baihaqi al-Kubro, juz 7.Syaikh Shafiyyur Rahman Al-Mubarakafuri, Ar-Rahiqul Makhtum, terjemahan Kathur Suhardi: Sirah Nabawiyah, Pustaka Al-Kautsar, Jakarta, cet 1, 1997.Tafsir At-Thabari, juz 2Tafsir At-Thabari juz 15Tafsir At-Thabari, juz 30.Tafsir Al-Baidhowi juz 2. Ulil Abshar Abdalla kordinator JIL (Jaringan Islam Liberal), Harian Kompas, Jakarta, 18 November 2002 / Ramadhan 1423H, berjudul Menyegarkan Kembali Pemahaman Islam.Yusuf Al-Qaradhawi, Ijtihad dalam Masyarakat Islam, terjemahan Drs Achmad Syatori, Bulan Bintang Jakarta.Media Massa:Jawa Pos, Minggu, 18 Januari 2004).Kompas 18/11 2002.Kompas, 14 Maret 2003.Media Indonesia, Selasa, 3 Februari 2004.Majalah Gatra, edisi 14, tgl 20 Februari 2004.Majalah Gatra, Nomor 05, 21 Desember 2002.Majalah Al-Khairiyah Kuwait no 48/ 1414H.Majalah Panjimas Nomor 07, tanggal 26 Desember 2002.Majalah Tabligh terbitan PP Muhammadiyah Jakarta edisi 01/ No 06/ Januari 2003.Majalah Suara Hidayatullah : April 2001.Majalah Tempo, 19 Desember 2002.Media Dakwah, Jakarta, Maret 2004.Metro TV, Senin malam (23/12 2002).Pikiran Rakyat, Bandung, 20 Maret 2003.