CARA MEMBUAT TUTORIAL BERGAMBAR DI PHOTOSHOP

Membuat Tutorial Menggunakan Photoshop adalah salah satu cara agar keahlian kita bisa dipelajari maupun mudah dicerna oleh orang lain,karna selain dapat di ungkapkan dengan kata-kata kita juga dapat memberi gambaran lewat hasil editing di photoshop.

Salam Hangat,

Kali ini saya akan memberikan ilmu kepada anda, tentang bagaimana cara membuat tutorial bergambar di photoshop.
pastinya anda sudah sering melihat beberapa tutorial bergambar di internet,salah satunya di blog saya ini " menyajikan tutorial, lengkap dengan gambar agar pembaca dapat cepat mengerti"
ingat, waktu adalah uang !! jadi saya membuat tutorial ini agar anda tahu bahwa seri tutorial yang beredar tidaklah sulit untuk dibuat.

Pertama anda harus menyiapkan bahannya
::Download aplikasinya di -->> Lighshot ( alat print screen "lebih simple dan cepat dari bawaan komputer kita")
Jika sudah, Instal aplikasinya dan setelah finish, tekan "printscreen komputer anda" lalu buat seleksi dan aplikasinya akan terlihat seperti gambar di bawah

lihat fungsi yang berwarna merah

gimana ? mudah kan mengoperasikan aplikasi ini, !!
  • untuk fungsi lainnya, silahkan anda tekan sendiri karena sangat lah mudah untuk mengetahuinya.

Nah jika sudah bisa, Selamat Membuat SERI TUTORIAL PHOTOSHOP 

catatan :: untuk mengaktifkan lighshot, cukup tekan "F12 / Print screen " lalu seleksi .
                hampi semua gambar di blog  ini adalah hasil dari capture oleh lightbox



Sumber https://www.grafis-media.website/

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel