Juknis / Juklak FLS SMP Tahun 2019

Festival Literasi Sekolah (FLS) SMP adalah suatu kegiatan yang bersifat kompetisi di bidang literasi antar siswa SMP atau yang sederajat dalam lingkup wilayah atau tingkat lomba tertentu. 

Jadwal pelaksanaan FLS SMP Tahun 2019 dilaksanakan pada tanggal 22 sampai dengan tanggal 26 April 2019.

Adapun cabang yang dilombakan dalam FLS SMP Tahun 2019 terdiri atas 5 (lima) jenis cabang seni sebagai berikut:

1. Lomba Cipta Cerpen (Cerita Pendek),
2. Cerita Berbahasa Inggris (Story Telling),
3. Lomba Berpantun,
4. Lomba Menulis Esai, dan
5. Lomba Cipta Puisi.


Related

Silahkan baca dan download/unduh Juknis / Juklak FLS (Lomba Literasi Sekolah) SMP Tahun 2019 selengkapnya di bawah ini:


Sumber https://blogomjhon.blogspot.com/

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel